Rabu, 21 September 2011

Jadi Penulis Gampang Kok..... ^^


Penulis dan Menulis

Bagiku menulis dan jadi penulis adalah hal yang udah aq idam-idamkan sejak bangku SD....
walaupun sampe skrg aq masih jalan di tempat, hemmm menyedihkan...
jadi jurnalis adalah cita2 terpendam yang kadang mengganggu mimpi malam, keinginan itu begitu kuat tp sangat sangat tdk didukung oleh destiny (Bkn menyalahkan takdir, cuma ntah angin apa yang membawaku kesini, ke tempat yang nggak pernah ku impikan sebelumnya, *Tempat Disensor, krn takut mencemarkan nama baik----
TAPI, ada 0,1 % semangat yg tersisa yg lahir dari minat dan niat yg gx pernah lari dari hati dan jiwaku,,,
menjadi Penulis dan Menulis gx harus sekolah di sastra Indonesia, di mana aja asal ada niat dan kemauan yang keras pasti semuanya jadi mudah....... Sisanya serahkan pada Takdir....

Upzzzz untuk menjadi seorang penulia hebat, kita harus rajin dan meluangkan banyak waktu untuk membaca tulisan2 orang lain, (nahhhh untuk yg satu ini, aq kurang punya banyak waktu *mendadak super sibuk.....

Ada beberapa cerpen yang udah rampung aq buat, tapi gara2 keteledoranku semuanya terdelete dari Laptop, But it's Oke, itu jadi pengalaman yang berharga untukku...
mulai sekarang haruz lebih hati2 lagi, semuanya hanya terdelete di laptop bukan dari hati dan jiwaku.... ^^

aq pernah baca kalau bekal yang paling penting dalam menulis itu :
1. Minat
2. Niat
3. Bakat
4. Motivasi
5. Imajinasi
6. dan Pengetahuan.....

Aq punya semuanya Alhamdulillah, walaupun hanya 1/2 :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar